Otomotif | Otomotif - Automotive | Mobil - Sepeda Motor

Titles Titles & descriptions

  

Kemudi/Stang


Sponsored Links
 Print this page 

Author: Ridwan

Fungsi kemudi ialah untuk membelokkan roda atau mengarahkan jalannya kendaraan sepeda motor. Kemudi pada sepeda motor dibentuk berupa stang (kemudi). Pada Stang (komudi) inilah terdapat handel kopling, handel rem depan, lampu-lampu, penunjuk kecepatan (speedometer), klakson, dan sebagainya.
Mekanisme sistem kemudi terdiri atas:
a. Stang kemudi,
b. Batang kemudi, dan
c. Garpu/fork.
Pada bahasan kemudi ini, ada dua istilah yakhi:
a. Caster
b. Trail

 


Caster: Adalah sudut kemiringan dari poros kemudi dalam satuan derajat, dengan menarik garis sejajar poros kemudi, maka akan di dapat suatu sudut yang dihitung dari garis yang mendatar atau horizontal.

 

 
Trail:Adalah jarak antara titik potong dari garis melalui poros kemudi
dengan jalan mendatar, ke titik tumpu ban depan di atas jalan.

Dari penjelasan kedua jenis ukuran dapat disimpulkan bahwa lebih besar sudut casternya maka akan Iebih kecil jarak trailnya. Caster dan trail harus diperhitungkan secara tepat karena berhubungan erat sekali terhadap pengaruh kestabilan sistem kemudi dari scpeda motor.

 

Dengan sudut Caster yang kecil berarti memperpanjang jarak trail, dalam hal ini pengendalian sepeda motor terasa baik untuk jalan yang Iurus/dengan kecepatan tinggi tetapi pada kecepatan rendah, pengendalian terasa berat dan kurang enak untuk tikung menikung.

 



Sponsored Links

Peratawan Mesin - Prosedur ,menganti oli mesin?
Ritual yang wajib dilakoni agar mesin motor kesayangan tetap awet adalah dengan mengganti oli mesinn...

Pakai paking seng, tarikan supra makin greng!!!
Punya motor berumur (10 tahun ke atas) harus siap siap risiko-risikonya. Terutama kalo cari komponen...

Suzuki Satria FU150 - Aplikasi gas spontan aftermarket untuk FU150!
Buat Anda penyuka ajang adu kebut, ada perangkat tambahan nih untuk motor kesayangan Sampeyan. Peran...


Copyright 2008-2015 Otomotif.web.id. All rights reserved. Privacy policy
Artikel dan komentar merupakan kontribusi tulisan dari sesama user, pergunakan dengan bijak
Klik tombol "Submit article" untuk memasukan artikel baru