Otomotif | Otomotif - Automotive | Mobil - Sepeda Motor

Titles Titles & descriptions

  

Tips dan Trik Umum

Navigation: Otomotif


Sponsored Links

Order articles by: Submission date | Article title

Go to page: [ 1 ] [ 2 ] [ 3 ] [ 4 ] [ 5 ] [ 6 ]

Perawatan Mesin Nanoteknologi
Nano Energizer adalah campuran oli nanoteknologi buatan Korea, yang mampu merestorasi (memulihkan) bagian mesin yang aus karena gesekan (seperti seher/piston), sehingga mesin kembali normal seperti baru, BBM jadi hemat, asap mobil berkurang bahkan hilang, tenaga mesin bertambah, tarikan jadi ringan, dll. http://nanozr.co.id/

Via Telepon, Tampilan Jupiter MX Jadi Keren
Ino Menenk dan Rizal boleh dibilang nekat dan sangat berani. Bayangkan, dua bersaudara asal Abepura, Papua, ini mengirimkan uang kepada pemodifikasi untuk dibelikan motor. Terus, via telepon, pemodifikasi diminta untuk memodifikasi bebek berlambang garpu tala itu. Padahal, keduanya belum kenal dekat dengan Dana Prasetya dari GDZH Custom di Jombang, Jawa Timur. "Hanya melihat eksistensi sebagai seorang modifikator, saya positif thinking saja," ungkap Ino yang diamini Rizal.

Ducati Perkenalkan Desmosedici GP9 untuk Stoner dan Hayden
Tim balap MotoGP Ducati memperkenalkan motor balapnya, Ducati GP9, yang akan diturunkan di rangkaian kejuaraan dunia 2009. Sekalian juga formasi pembalapnya, terdiri dari Casey Stoner dari Australia, dan Nicky Hayden asal Amerika.

Ducati Multistrada 1.200 Masuk Indonesia pada Bulan Juni
PT Supermoto Indonesia, selaku agen pemasaran resmi motor Ducati di Indonesia, segera memboyong produk terbarunya, Multistrada 1.200. Motor gede (moge) ini bakal dibanderol Rp 425 juta-475 juta per unit on the road di Jakarta.

Honda Akan Produksi Moge dengan Kopling Ganda Pertama di Dunia
— Transmisi kopling ganda (dual clutch), yang selama ini hanya menjadi tren teknologi pada mobil, sudah merambah ke dunia sepeda motor. Hal tersebut tampak dari klaim Honda Motor Co, Ltd, yang menyatakan bahwa produsen sepeda motor nomor satu dunia itu telah berhasil mengembangkan transmisi dengan kopling ganda pada produknya. Utamanya, moge alias motor gede.

Honda Kembangan Aplikasi, BB Menjawab Sendiri Saat Pemiliknya Mengemudi
ATPM Honda di Indonesia, PT Honda Prospect Motor, mengembangkan aplikasi khusus untuk pemakai BlackBerry. Sistem pada aplikasi ini secara otomatis akan memberitahu penelepon bahwa pemilik telepon atau ponsel untuk sementara waktu belum mau menjawab panggilan atau membalas SMS yang diterima. Hal ini demi keamanan.

Porsche 911 dengan Generator Roda Gila
Motor listrik yang dipasang pada as roda depan. Kalau mobil direm, motor berfungsi sebagai generator.

Kenali Helm Demi Keselamatan...
dalam kurun waktu dua bulan terakhir, sedikitnya 35 orang tewas dan 283 orang luka berat dalam kecelakaan akibat jalan rusak. 35 korban tewas kecelakaan ini terjadi di wilayah hukum Polda Metro Jaya, termasuk Tangerang, Bekasi, dan Depok.

Gara-gara Helm Gratis, Harga Motor Bakal Naik
Mungkin Anda pernah mendengar, rencana pemerintah untuk mewajibkan agen tunggal pemegang merek (ATPM) memberikan dua helm bersertifikat standar nasional Indonesia (SNI) kepada setiap pembeli motor baru. Meski relatif kecil, sontak akan memicu kenaikan harga unit motor yang ditawarkan.

AHM Bagikan Helm SNI
Diberlakukannya Peraturan Menteri Perindustrian (Permenperin) No. 40/M-IND/Per/6/2008 tentang Pemberlakuan Standar Nasional Indonesia (SNI) Helm Pengendara Kendaraan Bermotor Roda Dua Secara Wajib membuat produsen motor ikut sibuk. Sebab, para agen tunggal pemegang merek (ATPM) harus memberi konsumennya helm ber-SNI saat pembelian motor baru.

Mulai April 2010 Wajib Beli Helm SNI
Semula, sesuai Peraturan Menteri Perindustrian (Permenperin) No.40/M-IND/per/6/2008 tentang Pemberlakukan Standard Nasional Indonesia (SNI) Helm Pengendaara Kendaraan bermotor Roda Dua Secara Wajib mulai berlaku efektif 25 Maret 2010. Namun adanya usulan dari para pengrajin helm agar mereka diberi pembekalan, maka diundur menjadi 1 April 2010 mendatang.

Razia Pemakaian Helm SNI Belum Diberlakukan
Aturan penggunaan helm yang memenuhi standar atau berlabel Standar Nasional Indonesia (SNI) mulai diberlakukan Kamis kemarin (1/4/2010). Namun, hingga hari ini pihak kepolisian Depok masih terus memberikan sosialisasi terkait penggunaan helm SNI dan belum melakukan penertiban terhadap pengendara yang tidak mengenakan helm SNI.

Belum Punya Helm SNI? Tukar di Gerai AMX
Bagi Anda yang belum memiliki helm SNI dan tak sempat membarternya di Senayan, langsung saja datang ke showroom toko suku cadang dan aksesori sepeda motor AMX. Pasalnya, di tempat ini tengah digelar promo tukar helm SNI sejak 25 Maret-15 April mendatang.

Jangan Khawatir, Peraturan Helm Tak Berlaku Surut
Aturan penggunaan helm SNI sudah efektif berlaku per 1 April 2010. Pertanyaan yang paling mendasar masih mengusik di benak pengguna motor adalah bagaimana nasib helm yang sudah dibeli sebelum aturan SNI wajib berlaku?

Ford Verve, Sedan Konsep Kinetis
Mobil reli Ford Focus yang mejeng di antara produk-produk Ford Motor Indonesia (FMI) di IIMS 2008 di JCC memang telah mengundang perhatian. Namun, ketika satu unit yang masih terselubung disingkap, mata wartawan dan kilatan flash kamera bersautan mengarah ke Ford Verve.

Elektra Glide, Motor Kesayangan Sophan Sophiaan
Kecintaan Sophan Sophiaan terhadap motor gede (moge) baru muncul sejak 3 tahun terakhir. Motor yang menjadi "teman terakhir" hidupnya itu, dibelinya pada tahun 2005 seharga Rp350 juta. Motor berwarna merah marun itu bertipe Elektra Glide keluaran 2005 dibeli Sophan di Mabua, Fatmawati.

Honda dan Yamaha Siapkan Motor 250 cc
Kehadiran Kawasaki Ninja 250 cc menunjukkan pengendara roda dua sudah rindu akan sport rasa moge. Baru berjalan tiga bulan sejak launching, kini sudah 400 unit sampai ke tangan konsumen. Daya tarik tinggi pada Kawak ini, bukan Cuma lantaran dapur pacu seperempat liter dan dua silindernya. Desainnya mengadopsi moge sekelas Kawasaki ZX-6R dan ZX-1000.

Moge Dahsyat MV Agusta F4CC dari Varese, Italia
MV Agusta membuat motor gede (moge) jenis sport dalam jumlah sedikit (limited) yang diberi label F4CC. Model yang diciptakan sport dan bertenaga dahsyat. Bahkan kecepatan maksimumnya bisa mencapai sekitar 300 km/jam. Harley Davidson kepincut dan berniat membeli perusahaan motor dari Italia itu. Di belantika pasar motor dunia, nama MV Agusta tidak populer. Begitu juga di rumahnya sendiri (Italia), motor Agusta kalah saing dengan Ducati, Aprilia dan Piaggio dengan jenis skuternya.

Libur? Ayo Serbu Senayan, Ada Tumplek Blek Otomotif!
Bingung, mau kemana libur akhir pekan ini? Bagi Anda pencinta otomotif, langsung saja serbu parkir timur Senayan. Di kompleks Stadion Senayan itu kini tengah digelar Otobursa 2008 Tumplek Blek!

Dealer Resmi Pun Ikutan Jual Motor Modif
Ada fenomena menarik, nih. Para main-dealer dari Honda, Yamaha dan Suzuki menunjukkan kreativitasnya dalam menjual motor baru. Apa Itu? Motor-motor baru pun kini dimodifikasi oleh dealer-dealer resmi.

Go to page: [ 1 ] [ 2 ] [ 3 ] [ 4 ] [ 5 ] [ 6 ]

Sponsored Links

Service Guidance - Ganti Motor Van Radiator Avanza
Bagi pemilik Toyota Avanza yang mobilnya telah berjalan lebih dari 90.000 km jangan langsung panik b...

Pemasangan pegas daun dan peredam kejut
Pemasangan pegas daun dan peredam kejut

Minyak pelumas
Fungsi minyak pelumas secara keseluruhan


Copyright 2008-2015 Otomotif.web.id. All rights reserved. Privacy policy
Artikel dan komentar merupakan kontribusi tulisan dari sesama user, pergunakan dengan bijak
Klik tombol "Submit article" untuk memasukan artikel baru