Otomotif | Otomotif - Automotive | Mobil - Sepeda Motor

Titles Titles & descriptions

  

Agar Karet Di Mobil Tetap Elastis


Sponsored Links
 Print this page 

Author: Penulis: - manualbookmobil.com

 

Hujan dan panas terik biasanya menjadi musuh utama karet-karet di mobil.
Komponen-komponen itu antara lain karet wiper, pintu, kap mesin, lis kaca, dan masih banyak lagi. Jika sampai terabaikan, potensi menggangu saat berkendara semakin terbuka.

Agar elastisitas dan kekenyalan terjaga, semprotkan cairan mengandung silikon, minimal satu kali dalam sebulan.

Ikuti langkah-langkah perawatannya.
• Persiapkan alat dan kelengkapan seperti kain lap basah dan kering, kuas, cairan pelembab karet yang mengandung silikon.
• Bersihkan terlebih dahulu permukaan karet dan sekitarnya.
• Selain lap, pergunakan kuas untuk membersihkan debu yang masih melekat.
• Semprotkan spray yang mengandung silikon di sekujur karet secara merata.
• Cara lain adalah dengan menyemprotkan spray ke spons. Selanjutnya oleskan cairan tadi ke sekujur komponen karet yang dituju.
• Diamkan sejenak dan pastikan cairan tersebut meresap ke dalam karet.
• Komponen karet siap tampil lebih segar.

Ingat, langkah ini merupakan pencegahan agar fungsi komponen dari karet tidak sampai mengalami kerusakan. Langkah di atas tidak berlaku buat karet yang sudah rusak.



Sponsored Links

Knalpot Motor Bikinan Pebalap
Penjualan motor tahun lalu yang mencapai total 6,2 juta unit jelas jadi ladang yang menggiurkan bagi...

Daily Tips : Tangkal Pencurian Spion dengan "Sandblast"
Harga kaca spion bisa mencapai jutaan rupiah, jangan heran kalau barang kecil ini juga ada asuransin...

Service Guidance - Putaran Electric Fan Lemah Mesin Gerah
Kipas pendingin radiator mobil masa kini sudah mengandalkan tenaga listrik. Kipas yang biasa disebut...


Copyright 2008-2015 Otomotif.web.id. All rights reserved. Privacy policy
Artikel dan komentar merupakan kontribusi tulisan dari sesama user, pergunakan dengan bijak
Klik tombol "Submit article" untuk memasukan artikel baru